Program Pelatihan Pembuatan Hiasan Busana Dengan Mesin Bordir Manual
Program pelatihan Pembuatan Hiasan Busana Dengan Mesin Bordir Manual merupakan salah satu program pelatihan dari kejuruan Garment Apparel. Dengan jumlah jam pelatihan 280 JP atau 35 hari kerja. Setelah mengikuti pelatihan peserta di harapkan mampu :
- Membuat bordir dengan mesin manual sesuai dengan SOP.
Adapun kompetensi yang akan diberikan yaitu :
1. | Mengikuti Prosedur Keselamatan dan Kesehatan Kerja |
2. | Merapkan Unsur dan Prinsip Desain Dalam Rancangan Ragam Hias Bordir |
3. | Menggambar Ragam Hias Bordir di atas Bahan Tekstil |
4. | Membuat Hiasan Pada Busana dengan Alat Mesin Bordir Manual |